Pimpin Apel Pagi, KaSubsi Pelayanan Tahanan Rutan Blora Instruksikan Optimalkan Humas

    Pimpin Apel Pagi, KaSubsi Pelayanan Tahanan Rutan Blora Instruksikan Optimalkan Humas
    Pimpin Apel Pagi, KaSubsi Pelayanan Tahanan Rutan Blora Instruksikan Optimalkan Humas

    Blora - Rutan Kelas IIB Blora mengikuti kegiatan apel pagi bersama yang rutin dilaksanakan setiap hari, Rabu (21/12/2022). 

    Bertindak sebagai perwira apel pagi hari ini, Kasubsi Pelayanan Tahanan, Yowan dalam amanatnya menginstruksikan tim Humas Rutan Blora lebih optimal lagi dalam membuat barita. 

    "Kepada rekan-rekan yang tergabung dalam tim Humas Rutan Blora, saya berharap kegiatan sekecil apapun yang positif, selalu didokumentasikan dan dishare di grup humas, agar segera dibuat berita dan dipublikasikan di media sosial. Dengan rajin membuat berita Rutan Blora lebih banyak dikenal oleh masyarakat luas, ujar Yowan.

    Sehubungan dengan implementasi UU Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dimana fungsi humas sebagai ujung tombak dalam membentuk citra positif Kementerian Hukum dan HAM. 

    Berbagai upaya dilakukan untuk membangun citra positif instansi dalam membentuk opini publik untuk mendapatkan kepercayaan dan dukungan dari masyarakat secara menyeluruh. Salah satunya melalui peran Humas dalam menyampaikan informasi yang jelas dan dapat diterima oleh publik yang dilakukan oleh Rutan Kelas IIB Blora.

    kumhamsemakinpasti kanwilkemenkumhamjateng ayuspahruddin
    Dheny Window

    Dheny Window

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Gangguan Kamtib Jelang Nataru,...

    Artikel Berikutnya

    Kepala Rutan Blora Hadiri Apel Siaga Nataru...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto

    Ikuti Kami